Rabu, 14 Agustus 2019

Game Level 5 Hari Ke-7

Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

Di hari ke-7 tidak ada penambahan buku di papan literasi kami. Aku masih berkutat dengan buku yang sama. Faiz pun meminta dibacakan buku yang sudah dibaca di awal pekan tantangan.

Faiz sedang suka melihat gambar badak dan kuda nil. Keduanya ada di buku Natural History Museum. Jadi, setiap mau tidur Faiz akan berujar"Ma, badak. Kudanil." yang berarti dia meminta dibacakan buku tentang badak dan kudanil.

Jaidlah buku ini saya simpan dekat temat tidur.

#hari7
#gamelevel5
#tantangan10hari
#pohonliterasi
#kuliahbundasayang
#kuliahbunsayiip
Walaikumsalam Warohmatullahi Wabarokatuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar